ย
Sekilas ini hanyalah foto biasa 2 orang pria, tapi terasa istimewa ketika kita tahu kedua orang ini adalah 2 orang terkaya sejagat dan 2 orang paling berpengaruh di dunia Teknologi, Inilah Bill Gates dan Mark Zuckerberg dalam satu frame. Tapi ada hal yang hilang dalam foto tersebut, apa itu?
ย
Perhatikan, tidak nampak satu pun perhiasan mereka kenakan,ย
Tidak terlihat ikat pinggang dari Gucci,
Tidak terlihat pakaian dari Armani,
Tidak terlihat sepatu dari brand papan atas,
Tidak terlihat jam Rolex
2 orang ini terlihat begitu sangat sederhana dan biasa saja.
ย
Ya, di acara-acara tertentu mereka mungkin mengenakan jas dan dasi, tapi seperti yang banyak orang ketahui, beginilah penampilan keseharian mereka: sederhana.
ย
Kesederhanaan tidak hanya ditunjukkan oleh Bill Gates dan Mark Zuckerberg, tetapi juga oleh pemimpin raksasa teknologi lainnya seperti Steve Jobs dan Jack Ma.
ย
- Sebelumnya
- Berikutnya >>
